8 Rekomendasi Headset AKG Terbaik, Dijamin Nyaman

Rekomendasi Headset AKG Terbaik

Headset AKG termasuk produk yang kualitasnya tidak perlu diragukan lagi. Suara yang dihasilkan jernih dan mempunyai fitur peredam sangat baik. Jadi, akan cocok dipakai untuk berbagai kebutuhan. Namun, sebelum membeli, hal yang perlu diketahui dulu adalah 8 rekomendasi headset AKG terbaik

Dengan begitu, akan tahu berbagai jenisnya. Selain itu, juga bisa melihat berbagai ulasan fitur atau keunggulannya melalui pembahasan berikut. Jadi, jangan sampai melewatkan informasi kecil sekalipun. 

8 Rekomendasi Headset AKG Terbaik

Headset AKG telah lama menjadi andalan banyak orang. Hal itu tentu karena kualitasnya yang sangat baik dan pastinya awet pemakaiannya. Jika ingin tahu apa saja rekomendasi terbaiknya, maka bisa lihat di pembahasan berikut. 

1. HARMAN International AKG Conference Headset

HARMAN International AKG Conference Headset

Rekomendasi headset AKG terbaik yang pertama adalah HARMAN International AKG Conference Headset. Produk ini dibuat dari kondensor omni directional yang tipis sehingga bisa menghasilkan suara jernih. Selain itu, juga mempunyai kabel yang lembut dan dilapisi oleh TPU. 

Lapisan tersebut berfungsi untuk mengurangi kebisingan yang disebabkan oleh udara dan struktur bangunan. Jadi, sangat cocok bagi orang yang sedang bekerja sebagai interpreter. 

  • Harga: Rp 3.650.000,-
  • Frekuensi: 20 Hz–20 kHz

2. HARMAN International AKG Professional Over-Ear Headset with Condenser Microphone

HARMAN International AKG Professional Over-Ear Headset with Condenser Microphone

Headset AKG terbaik ini cocok digunakan oleh para pemain game. Hal itu karena mempunyai sensitivitas yang tinggi, yaitu sebesar 104 dB. Jadi, suara jejak kaki sekecil apa pun akan mampu didengar. Selain itu, juga mampu memblokir suara dari luar sehingga tidak akan terganggu oleh apa pun. 

Kemudian, bantalan ear cup pada produk ini terbuat dari bahan kulit yang nyaman digunakan. Ditambah lagi dengan fitur mute yang bisa diaktifkan cukup dengan mengangkat headsetnya saja. 

  • Harga: Rp 4.700.000,-
  • Frekuensi: 16 Hz–28 kHz

3. HARMAN International  AKG Y100 Wireless

HARMAN International  AKG Y100 Wireless

Keunggulan dari headset ini adalah bisa diisi daya dengan cepat. Hanya dengan mengisi dayanya selama 15 menit sudah bisa digunakan untuk mendengarkan musik 1 jam. Untuk ketahanan baterainya sendiri bisa mencapai 8 jam sehingga tidak perlu khawatir ketika membawanya bepergian. 

  • Harga: Rp 2.008.600,-
  • Frekuensi: 20 Hz–20 kHz

4. HARMAN International AKG HSD171-Professional On-Ear Headset with Dynamic Microphone

HARMAN International AKG HSD171-Professional On-Ear Headset with Dynamic Microphone

Fitur unggulan pada produk ini adalah noise insulation yang efektif untuk memblokir suara latar belakang. Keefektifannya bahkan pada tempat yang ramai sekalipun. Jadi, sangat cocok bagi orang yang melakukan rapat atau sekolah secara daring. Dengan begitu, bisa tetap fokus dengan pembahasan dalam rapat atau penjelasan guru. 

  • Harga: Rp 4.250.000,-
  • Frekuensi: 18 Hz–26 kHz

5. Headset Terbaik AKG Y50

Headset Terbaik AKG Y50

Rekomendasi headset AKG terbaik selanjutnya adalah tipe Y50. Produk ini mempunyai desain yang stylish dan modern. Selain itu, pada bagian ear cup-nya juga hadir dengan berbagai pilihan warna. Tidak hanya dari segi tampilan, performanya pun sangat bagus dengan kombinasi bass dan treble yang seimbang. 

  • Harga: Rp 568.000,-
  • Frekuensi: 16Hz – 24kHz

6. Samsung Tuned by AKG

Samsung Tuned by AKG

Harga dari headset ini adalah cukup terjangkau. Meskipun begitu, tetap bisa diandalkan untuk kebutuhan sehari-hari atau bekerja. Dengan fitur noise cancelling, maka mampu meredam suara di sekitar dengan cukup baik. Selain itu, bagian pengaturan volumenya mudah diraih. 

  • Harga: Rp 120.000,-
  • Frekuensi: 45Hz – 20.000Hz

7. HARMAN International AKG Canal Earphones

HARMAN International AKG Canal Earphones

Salah satu dari 8 rekomendasi headset AKG terbaik ini adalah punya 3 tombol remote. Adanya remote tersebut memungkinkan pengguna untuk mengontrol ponsel, volume, dan pemutar suara. Jadi, lebih praktis dan mudah penggunaannya. Produk ini juga kompatibel pada perangkat Android maupun iOS. 

  • Harga: Rp 2.299.000,-
  • Frekuensi: 12 Hz–24 kHz

8. HARMAN International AKG Canal Hi-Res in-ear Headphones

HARMAN International AKG Canal Hi-Res in-ear Headphones

Keunggulan dari produk ini adalah adanya 2 filter suara yang bisa pengguna ubah sesuai keinginan. Selain itu, juga mempunyai audio Hi-Resolution yang didukung oleh driver hybrid. Dengan begitu, pengguna akan bisa mendengarkan suara jernih dengan dentuman bass yang nyaman. 

  • Harga: Rp 5.499.000,-
  • Frekuensi: 20 Hz–40 kHz

Kesimpulan

8 rekomendasi headset AKG terbaik di atas adalah hal pertama yang harus Anda baca sebelum membelinya. Dengan begitu, bisa menyesuaikan fitur yang ditawarkan sesuai dengan kebutuhan.

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*