10 Rekomendasi Joystick PC Terbaik, Harga Kompetitif

Rekomendasi Joystick PC

10 rekomendasi joystick PC terbaik adalah informasi yang penting untuk diketahui. Khususnya bagi para gamer yang ingin membuat sensasi bermain game menjadi lebih seru. Selain itu, dengan joystick juga akan semakin mudah menggerakkan aksi karakter daripada hanya memakai keypad dan mouse. 

Dengan adanya rekomendasi dalam artikel ini, seseorang juga tidak perlu bingung dalam membuat pilihan. Meskipun joystick yang direkomendasikan adalah yang terbaik dan berkualitas. Akan tetapi, harga yang ditawarkan masih tergolong kompetitif dan terjangkau. 

10 Rekomendasi Joystick PC Terbaik

Rekomendasi di bawah ini adalah akan menghadirkan produk dari berbagai brand. Selain itu, juga terdapat keunggulan masing-masing pada setiap jenis joystick. Jadi, bisa sesuaikan dengan kebutuhan. 

1. Logitech F710 Wireless Gamepad

Logitech F710 Wireless Gamepad

Rekomendasi joystick PC terbaik yang pertama adalah Logitech F710 Wireless Gamepad.. Tidak hanya kompatibel untuk PC, tetapi juga support pada perangkat TV Android. Selain itu, juga lebih responsif tombol arahnya berkat teknologi 4-switch d-pad. Produknya pun mudah dibawa kemana-mana karena memakai koneksi wireless. 

  • Harga: Rp 749.000,-
  • Kompatibilitas: Windows® 11, 10, 8, 7, atau Windows Vista, Chrome OS, Android TV. 

2. GameSir C2 Arcade Fightstick

GameSir C2 Arcade Fightstick

Tombol pada joystick ini adalah mempunyai sensitivitas yang tinggi. Jadi, akan lebih mudah dalam menggerakkan karakter game secara intens. Selain itu, juga terdapat fitur clicky feeling yang dapat membuat pengguna tidak akan salah menekan tombol. Sedangkan untuk bodinya terbuat dari bahan alloy sehingga bisa tahan panas. 

  • Harga: Rp 1.280.000,-
  • Kompatibilitas: Windows, Xbox One, Nintendo Switch, PS4

3. 8BitDo Arcade Stick

8BitDo Arcade Stick

Salah satu dari 10 rekomendasi joystick PC terbaik adalah 8BitDo Arcade Stick. Arcade joystick tampil retro dengan motif NES. Meski bermotif jadul, tetapi produk ini mempunyai koneksi wireless yang fleksibel. Pengguna dapat memilih menggunakan bluetooth atau USB dongle 2.4 Ghz. 

  • Harga: Rp 895.000,-
  • Kompatibilitas: Windows, Nintendo Switch

4. Razer Wolverine Ultima Chroma

Razer Wolverine Ultima Chroma

Tombol pada joystick ini adalah memang dirancang khusus agar bisa memberikan tingkat responsif yang tinggi. Selain itu, juga ada tombol tambahan yang dapat pengguna sesuaikan. Thumbstick dan tombol D-padnya bahkan bisa diganti ukurannya sesuai selera. 

  • Harga: Rp 2.550.000,-
  • Kompatibilitas: Xbox One dan PC (Windows 10)

5. Joystick PC SteelSeries Stratus

Joystick PC SteelSeries Stratus

Tipe yang ditawarkan oleh joystick ini ada 2, yaitu Duo dan XL. Fitur keduanya hampir sama, hanya berbeda dari segi waktu penggunaan. Model XL lebih unggul karena pemakaiannya bisa bertahan sampai 40 jam. Sedangkan untuk Duo, hanya bertahan 20 jam penggunaan. 

  • Harga: Rp 1.249.000,-
  • Kompatibilitas: Windows 7+, Android 3.1+

6. Thrustmaster T-Flight Hotas X 

Thrustmaster T-Flight Hotas X 

Joystick ini mempunyai desain yang ergonomis sehingga nyaman digunakan. Selain itu, juga mempunyai tombol trigger yang dapat digunakan pada rapid fire. Jumlah tombol pada joystick ini adalah 12. Selain itu, pengguna juga dapat menyimpan konfigurasi dalam memori internal. 

  • Harga: Rp 1.850.000,-
  • Kompatibilitas: PS4 dan PC

7. Microsoft Xbox Wireless Controller

Microsoft Xbox Wireless Controller

Rekomendasi joystick PC ini cocok bagi pengguna yang menginginkan controller yang berkualitas. Produk ini menawarkan fitur bluetooth untuk koneksi nirkabel. Kemudian, jika ingin mengurangi lagging, maka bisa pilih USB-C. Selain itu, untuk bisa menghubungkan dengan perangkat, pengguna tidak butuh software tambahan. 

  • Harga: Rp 945.000,-
  • Kompatibilitas: Xbox, Windows 10 PCs, dan Android

8. Sony Dual Sense

Sony Dual Sense

Keunggulan dari joystick ini adalah bisa langsung terkoneksi menggunakan Steam. Jadi, tidak perlu pengaturan tambahan lagi. Selain itu, juga terdapat opsi antara USB atau Wireless. Joystick ini menjadi lebih unggul dengan adanya fitur terbaru berupa Haptic Motor dan juga Adaptive Trigger. 

  • Harga: Rp 910.000,-
  • Kompatibilitas: PS5 , PC , Mac , IOS

9. Sony DualShock 4

Sony DualShock 4

Joystick ini adalah termasuk salah satu produk terbaik yang dikeluarkan oleh Sony. Desainnya ergonomis sehingga nyaman dan mudah saat menggenggamnya. Selain itu, akurasi dan aktivasinya juga pas. Koneksi wireless-nya pun tanpa putus sehingga akan lebih nyaman saat bermain game karena tidak ada kendala. 

  • Harga: Rp 799.000,-
  • Kompatibilitas: PS4, PC, Android

10. Thrustmaster FCS FLIGHT PACK

Thrustmaster FCS FLIGHT PACK

Sistem kontrol pada joystick PC terbaik ini adalah termasuk berprestasi tinggi. Hal itu karena adanya teknologi H.E.A.R.T (Hall Effect AccuRate Technology). Selain itu, juga menggunakan teknologi S.M.A.R.T (Sliding Motion Advanced Rail Tracks). Fungsinya untuk membuat pedals dan throttle terasa lebih smooth. 

  • Harga: Rp 4.200.000,-
  • Kompatibilitas: : Windows 10, 8, 7 dan Vista

Kesimpulan

10 rekomendasi joystick PC terbaik di atas adalah bisa dijadikan acuan sebelum membeli jenis tertentu. Jadi, tidak memilih asal-asalan yang akan berujung tidak sesuai ekspektasi.

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*